Penerapan Model Pembelajaran Tipe Stad Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Passing Sepak Bola Siswa Kelas VIII A MTS Muhammadiyah Takwa Bontonompo Kabupaten Gowa

  • Nardi Ramayanto Universitas Megarezky
  • Kurnia Rusli Universitas Megarezky
  • Agus Ismail Universitas Megarezky
Keywords: Koperatif Stad;, Passing;, Sepakbola.

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar Passing melalui Metode Kooperatif tipe stad dalam permainan sepak bola siswa kelas VIII A MTS Muhammadiyah Takwa Bontonompo. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Sampel pada penelitian ini berjumlah 37 siswa dengan pengambilan sampel menggunakan teknik observasi pada RPP. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah PTK. Teknik pengumpulan data menggunakan tes yang berdasarkan pada RPP. Teknik analisis data menggunakan metode pembelajaran Kooperatif Tipe Stad yang dilihat dari aspek kognitif, aspek afektif, dan aspek psikomotor. Berdasarkan hasil observasi pada siklus I hasil belajar passing dalam kategori tuntas adalah sebanyak 15 siswa dengan presentase 40%, kemudian pada siklus II terjadi peningkatan presentase hasil belajar passing dalam kategori tuntas adalah sebanyak  31 siswa dengan presentase 84%. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pembelajaran pendidikan jasmani melalui upaya meningkatkan hasil belajar passing dengan metode pembelajaran Kooperatif Tipe Stad dalam permainan sepak bola dapat meningkatkan hasil belajar pada siswa kelas VIII A MTS Muhammadiyah Takwa Bontonompo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arlioni, dkk. (2020). Hubungan Antara Motor Educability Terhadap Kemampuan Servis Bawah Bola Voli Siswa Kelas Viii Smp Negeri 4 Larompong. Kumpulan Artikel Pendidikan Anak Bangsa, 1(1), 57–65.

Asri, & Abdul, I. (2016). Peningkatan Pembelajaran Passing Bawah Dalam Permainan Bola Voli Melalui Model Pembelajaran Langsung (Direct Instructions) Pada Siswa Kelas V Sdn No 1 Pesaku Kecamatan Dolo Barat Kabupaten Sigi. E- Journal Physical Education, Healt And Recreation, 4(1), 1–15.

Awaluddin. (2013). Perbedaan Pengaruh Metode Latihan Passing Berpasangan Danmetode Latihan Passing Tidak Berpasangan Terhadap Keterampilan Passing Bawah Bolavoli Ditinjau Dari Kekuatanlengan Siswa Smpkartika Xx_2 Wirabuana Makassar. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Benny, B. (2019). Upaya meningkatkan hasil belajar passing pada permainan sepakbola melalui pendekatan bermain kreatif pada siswa SMP di Makassar. Seminar Nasional Lembaga Penelitian UNM, 1(1), 57–59.

jakni S.Pd. (2017). Penelitian Tindakan Kelas (alfabeta (ed.)).

Maksum, M. A., Supriyati, E., & Listyorini, T. (2022). Penerapan E-Commerce Penjualan Kopi Muria Berbasis Web (Studi Kasus Kopi Muria Zayna). Seminar Nasional LPPM UMMAT, 1, 310–323.

Maryati, C. (2018). Upaya Meningkatkan Pemahaman Siswa Dalam Pelajaran Ips Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad. Jurnal Mutiara Pedagogik, 3(1), 19–27.

Nyampo, A. (2023). Profil Kondisi Fisik Atlet Yongmoodo Sulawesi Selatan Yang Mengikuti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Xvii Sinjai-Bulukumba. Jurnal Smart Society ADPERTISI, 2(1), 15–23.

Permana, R., Nugraha, M. F., Hendrawan, B., Pratiwi, A. S., Nurfitriani, M., & Saleh, Y. T. (2018). Sosialisasi Olahraga Tradisional Untuk Meningkatkan Kebugaran Dan Minat Siswa Sd Terhadap Pembelajaran Olahraga Di Wilayah Kecamatan Tamansari. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–6. https://doi.org/10.35568/abdimas.v1i1.233

Rio Prasetyo. (2016). Pendidikan jasmani kesehatan dan rekreasi fakultas ilmu keolahragaan universitas negeri semarang 2013. Hubungan Antara Tingkat Kecerdasan Emosional (Eq) Dan Konsentrasi Terhadap Kemampuan Juggling Pada, 1.

Sudjono. (2009). Pengantar Evaluasi Pendidikan (P. R. G. Persada (ed.)). PT Raja Grafindo Persada.

Sulfemi, W. B. (2019). Hubungan motivasi belajar dengan hasil belajar IPS di SMP Kabupaten Bogor.

Winarno. (2013). Metodologi Penelitian dalam Pendidikan Jasmani. Universitas Negeri Malang (UM Press).

Published
2023-05-01
How to Cite
Ramayanto, N., Rusli, K., & Ismail, A. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Tipe Stad Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Passing Sepak Bola Siswa Kelas VIII A MTS Muhammadiyah Takwa Bontonompo Kabupaten Gowa. Indonesian Journal of Physical Activity, 3(1), 1-10. https://doi.org/10.59734/ijpa.v3i1.29
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)