Hubungan Antara Kemampuan Bergerak Dan Koordinasi Mata-Tangan Dengan Kemampuan Passing Atas Dalam Permainan Bolavoli

  • Muh Ishak Universitas Negeri Makassar
  • Sahabuddin Universitas Negeri Makassar
  • Hikmad Hakim Universitas Negeri Makassar
Keywords: Kemampuan Gerak; Koordinasi; Passing Atas; Bolavoli.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kemampuan bergerak dan koordinasi mata-tangan dengan kemampuan passing atas dalam permainan bolavoli. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh Mahasiswa FIK UNM dengan jumlah sampel penelitian 45 orang mahasiswa putra yang dipilih secara random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis korelasi dan regresi dengan menggunakan sistem SPSS Versi 21.00 pada taraf signifikan 95% atau   0,05. Bertolak dari hasil  analisis data, maka penelitian ini menyimpulkan bahwa: Ada hubungan yang signifikan kemampuan bergerak dengan kemampuan passing atas dalam permainan bolavoli, terbukti nilai ro = -0,753 (P <  0,05); Ada hubungan yang signifikan koordinasi mata-tangan dengan kemampuan passing atas dalam permainan bolavoli, terbukti nilai ro = 0,700 (P <  0,05); Ada hubungan antara  kemampuan bergerak dan koordinasi mata-tangan dengan kemampuan passing atas dalam permainan bolavoli, terbukti nilai Ro = 0,851 (P <  0,05)

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afdi, R. B., Zulman, Z., & Asmi, A. (2019). Pengaruh Model Latihan Passing Terhadap Kemampuan Passing Bawah Dan Passing Atas Pemain Bolavoli. Sport Science, 19(1), 33–40. https://doi.org/10.24036/jss.v19i1.26
Astuti, A. T. (2020). Peningkatan Kompetensi Passing Bawah Bola Voli Melalui Teaching Games for Understanding (TGFU). Jurnal Inovasi Pembelajaran Karakter (JIPK), 5(2), 1–9. http://www.i-rpp.com/index.php/jipk/article/view/1133
Atsani, M. R. (2020). Meningkatkan Kemampuan Passing Bawah Bolavoli Menggunakan Metode Bermain. Edu Sportivo, Indonesian Journal of Physical Education, 1(2), 88–96. https://doi.org/https://doi.org/10.25299/es:ijope.2020.vol1(2).5592
Baidawi, T., & Maidarman. (2019). Minat Siswa Terhadap Pembelajaran Bolavoli. Jurnal Patriot, Kepelatihan, FIK Universitas Negeri Padang, 2(5), 1300–1306. http://patriot.ppj.unp.ac.id/index.php/patriot/article/view/420
Bule, J., & Donie. (2020). Perbedaan Latihan Passing Target dan Rangkaian Latihan Passing terhadap Kemampuan Passing Bawah Atlet Bolavoli. Performa Olahraga, 5(1), 39–47.
Effendy, F., Kharisma, Y., & Ramadhan, R. (2020). Penggunaan Modifikasi Permainan Bolavoli Untuk Meningkatkan Kemampuan Passing Bawah. Jurnal Pendidikan Olahraga, 9(1), 1. https://doi.org/10.31571/jpo.v9i1.1333
Erawan, T., Sahabuddin, S., & Tang, A. (2023). Analysis of the Model of Volleyball Passing Pattern with the Level of Injury and Fitness of Students of State High School in Makassar City. AMJ (Azerbaijan Medical Journal), 63(01), 6987–6998. https://www.azerbaijanmedicaljournal.net/article/analysis-of-the-model-of-volleyball-passing-pattern-with-the-level-of-injury-and-fitness-of-students-of-state-high-school-in-makassar-city
Faozi, F., Sanusi, H., & Listiandi, A. D. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Terhadap Keterampilan Passing Bawah Dalam Permainan Bola Voli Di SMA Islam Al-Fardiyatussa’adah Citepus Palabuhanratu. Physical Activity Journal, 1(1), 51. https://doi.org/10.20884/1.paju.2019.1.1.2001
Febriani, Y., & Rifki, M. S. (2020). Pengaruh Metode Drills For Game-Like Situation Terhadap Kemampuan Passing Bawah Atlet Bolavoli. Jurnal Stamina, 3(6), 481–498.
Hamzah, I., Ginanjar, A., & Setiawan, A. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Passing Bawah Bola Voli. Jurnal Kependidikan Jasmani dan Olahraga, 3(1), 58–63.
Ishak, M., & Sahabuddin. (2018). Hubungan Antara Daya Ledak Tungkai, Kelentukan Pergelangan Tangan Dan Koordinasi Mata Tangan Terhadap Kemampuan Lay-Up Shoot Pada Mahasiwa FIK UNM. SPORTIVE: Journal Of Physical Education, Sport and Recreation, 1(2), 94–106. https://doi.org/10.26858/sportive.v1i2.6395
Kastrena, E., Setiawan, E., Patah, I. A., & Nur, L. (2020). Pembelajaran Peer Teaching Berbasis Zoom Video sebagai Solusi untuk Meningkatkan Hasil Belajar Passing Bawah Bola Voli saat Situasi COVID-19. Indonesian Journal of Primary Education, 4(1), 69–75. http://ejournal.upi.edu/index.php/IJPE/index
Kusnadi, E., & Gani, R. A. (2020). Pembelajaran teknik passing bawah bola voli melalui pendekatan gaya mengajar komando. JPOS (Journal Power Of Sports), 50(February), 3–10.
Nasriani, A., & Mardela, R. (2019). Kecepatan Reaksi Dan Koordinasi Mata-Tangan Berhubungan Dengan Kemampuan Smash Bolavoli. Jurnal Patriot, Universitas Negeri Padang, 1(3), 876–888. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/patriot.v1i3.362
Oktariana, D., & Hardiyono, B. (2020). Pengaruh Daya Ledak Otot Lengan, Daya Ledak Otot Tungkai Dan Kekuatan Otot Perut Terhadap Hasil Smash Bola Voli Pada Siswa SMK Negeri 3 Palembang. Journal Coaching Education Sports, 1(1), 13–24. https://doi.org/10.31599/jces.v1i1.82
Poernomo, R. (2015). Sumbangan Koordinasi Mata-Tangan, Kekuatan Otot Perut, dan Fleksibilitas Sendi Bahu dan Pergelangan Tangan Terhadap Hasil Flying Shot Dalam Permainan Bola tangan. Skripsi, Jurusan Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang. http://lib.unnes.ac.id/23318/
Sahabuddin. (2018). Pengaruh Latihan Model Pembelajaran Pukulan Bola Ke Tembok Terhadap Kemampuan Servis Atas Bolavoli Pada Siswa SMK Negeri 2 Makassar. Competitor: Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga, FIK UNM, 10(1), 28–36. https://doi.org/doi.org/10.26858/com.v10i1.8480
Sahabuddin. (2020). Hubungan Koordinasi Mata Tangan, Kelincahan Dan Keseimbangan Terhadap Kemampuan Dribble Bolabasket. Journal Coaching Education Sports, 1(2), 133–144. https://doi.org/10.31599/jces.v1i2.372
Sahabuddin, Hakim, H., Sudirman, & Hanafi, S. (2022). Kontribusi Kelentukan Togok Ke Belakang Dan Daya Ledak Tungkai Terhadap Smash Open Dalam Permainan Bolavoli. SPORTIVE: Journal Of Physical Education, Sport and Recreation, 6(2), 163–172. https://doi.org/doi.org/10.26858/sportive.v6i2.40382
Sahabuddin, Herman, & Windiana, N. (2023). Management of Volleyball Extracurricular Sports Coaching at High School. Indonesian Journal of Sport Management, 3(1), 121–127. https://doi.org/https://doi.org/10.31949/ijsm.v3i1.4168
Saputra, D. I. M., & Gusniar, G. (2019). Meningkatkan Hasil Belajar Passing Bawah Bola Voli melalui Bermain Melempar Bola. Gelanggang Olahraga: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga (JPJO), 3(1), 64–73. https://doi.org/10.31539/jpjo.v3i1.862
Saputra, E. A. (2015). Hubungan Perbedaan tempat Posisi servis terhadap Ketepatan Servis Atas Dalam Permainan Bolavoli Atlet IVOP tahun 2015. Artikel Skripsi, Universitas Nusantara PGRI Kediri, 1–8. simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.01.09.1296.pdf
Vai, A., Ramadi, R., & Johanes, B. (2018). Hubungan Antara Power Otot Lengan Dan Bahu, Power Otot Tungkai Dan Kelentukan Pergelangan Tangan Dengan Dengan Hasil Smash Pada Voli Tim Bola Voli Pendor Univeristas Riau. JOPE (Journal Of Sport Education), 1(1), 1–8. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31258/jope.1.1.1-8
Published
2024-04-30
How to Cite
Ishak, M., Sahabuddin, & Hakim, H. (2024). Hubungan Antara Kemampuan Bergerak Dan Koordinasi Mata-Tangan Dengan Kemampuan Passing Atas Dalam Permainan Bolavoli. Indonesian Journal of Physical Activity, 4(1), 88-96. https://doi.org/10.59734/ijpa.v4i1.62